Cara Memuaskan Suami Waktu Berhubungan Intim Di Ranjang – Bercinta merupakan sarana refreshing untuk pasangan suami istri. Harus ada keseimbangan dan tidak mementingkan ego untuk mencari kepuasan sendiri. Suami bisa memuaskan istrinya, demikian juga sebaliknya sang istri juga bisa memuaskan suaminya. Meskipun relatif mudah membuat suami puas saat bercinta, namun ada hal hal tertentu yang sangat di sukai kebanyakan pria dan membuatnya sangat puas.
Cara Memuaskan Pasangan Di Ranjang memang perlu untuk di ketahui oleh pasangan suami istri demi kesenangan, kabahagiaan dan keharmonisan berumah tangga. Kalau selama ini Anda mungkin masih malu malu, karena sudah sah menjadi pasangan suami istri, tidak ada salahnya untuk menunjukkan kehebatan Anda saat bercinta. Cari tahu apa yang paling di sukai oleh suami Anda ketika bermesraan di ranjang.
Istri Memuaskan Suami Di Ranjang?
Anda bisa mengoda suami Anda untuk membangkitkan gairahnya, lalu mulai sentuh pada "Bagian sensitif tubuh pria yang mudah terangsang". Untuk infor lengkap bagaimana cara memuaskan suami di atas ranjang simak keterangan di bawah ini :
1. Hebat di atas ranjang
Kebanyakan wanita berlaku pasif dan malu-malu meskipun bercinta dengan suaminya sendiri. Cara agar suami tetap 'ketagihan' adalah dengan menunjukkan kemampuan Anda bahwa Anda juga bisa hebat di atas ranjang. Oleh karena itu, tidak ada salahnya apabila mencoba hal-hal yang baru serta mempelajari bagaimana agar Anda bisa jadi pasangan yang dapat memuaskan suami. Biasanya suami Anda juga mencari tahu bagaimana cara memuaskan istrinya saat bercinta di atas ranjang.
2. Permainan Seks oral
Memang tidak semua wanita mau melakukan seks oral pada suaminya. Tapi, hampir semua pria sangat menyukai permainan ini. Kalau Anda mau melakukan seks oral ini kepada pasangan Anda, suami Anda pasti akan sangat puas dan makin 'ketagihan' pada Anda tentunya semakin sayang kepada Anda.
3. Jangan berbohong
Kalau selama ini Anda punya keinginan dalam permainan di ranjang, coba untuk mengatakan dengan jujur kepada suami tercinta . Bercinta adalah merupakan suatu hubungan suami istri untuk mencapai, kesenangan, kenikmatan, kepuasan serta klimaks organsme dalam berhubungan seks dan demi keharmonisan rumah tangga. Tentunya ini sangat bagus sekali dan bisa meningkatkan kualitas kehidupan seksual Anda dan pasangan.
Demikian tips-tips yang dapat disampaikan untuk Anda dan suami Anda, semoga bermanfaat dan dapat membantu Anda para wanita yang biasa nya pasif dan malu-malu saat bercinta dengan suami/pasangan Anda.
Kehidupan rumah tangga tidak lengkap rasanya tanpa hubungan seks yang puas, bagaikan sayur tanpa garam. Janganlah ragu untuk mencoba dan menjadikan suasana lebih indah serta romantis.
artikel sangat bermanfaat gan...
ReplyDeleteObat herbal untuk kencing nanah